Sabtu, 14 April 2012

Kondisi & Perulangan VB

Diposting oleh NURUL INAYAH di 20.49
1.      Jelaskan dan tuliskan bentuk umum dari statement kondisi  dan perulangan pada visual basic?
2.      Buatlah program sederhana dan output menggunakan statement kondisi dan perulangan?

Jawab:
1.      Statement kondisi :

·        IF-THEN
Kondisi percabangan IF-THEN biasanya digunakan untuk menentukan kondisi perhitungan matematika, membatasi tindakan pengguna program, mengatur tampilan atau mencegah erorr ketika program dijalankan.

Bentuk umumnya :
IF THEN
.....
Elsif THEN
....
Else
End.

·        SELECT CASE
Dibandingkan dengan IF-THEN, SELECT CASE lebih mudah dibaca dan didebug serta lebih mudah digunakan dalam alur program yang membutuhkan banyak percabangan.

Bentuk umumnya :
SELECT CASE
CASE-1
CASE-2
......
CASE-n
End.

Statement perulangan :

·        DO WHILE..LOOP
Kata while dalam pernyataan DO WHILE memerintahkan program untuk melakukan perulangan apabila kondisi persyaratan masih bernilai TRUE.

Bentuk umumnya :
DO WHILE
...
LOOP

·        DO UNTIL .. LOOP
Pada dasarnya perulangan DO UNTIL..LOOP sama dengan DO WHILE..LOOP.


2.      CONTOH STATEMENT KONDISI :

Private Sub ChkGaris_Click()
If ChkGaris.Value = 1 Then
      TxtCoba.FontUnderline = True
Else
      TxtCoba.FontUnderline = Valse
End if
End sub

Output : TxCoba akan diberi garis bawah dan menghilangkan garis bawah teks pada TxtCoba
     

CONTOH PENGULANGAN :

Do while Jumlah < 5
      Jumlah = Jumlah + 1
      List1.Addltem jumlah
Loop

Output : pada control ListBox akan menampilkan nilai angka mulai dari 1 sampai 5

0 komentar:

Posting Komentar

 

NURUL INAYAH Copyright © 2012 Design by Antonia Sundrani Vinte e poucos